Jumat, 23 Oktober 2009

KEGIATAN HARI SABTU, TGL 24-10-09

Dalam rangka Penilaian Adipura di SDN 007 Sekupang maka pada hari Sabtu, tanggal 24 Oktober 2009 akan dilaksanakan Gotong Royong Masal, dihimbau kepada seluruh siswa agar membawa peralatan kebersihan.

Selesai Gotong royong, siswa kelas 3.C akan dilaksanakan Ulangan Harian Bahasa Indonesia, oleh karena itu agar semua siswa mempersiapkan diri dengan baik.

Demikian disampaikan dan terima kasih.

Salam,
Pak Dikin

Tidak ada komentar: